Jumat, 03 April 2015

Kerja Keras

Berlombalah dalam prestasi, dalam kontribusi, dalam kebaikan. Saat kemalasan menggodamu untuk bersantai, katakan: "Mana mungkin aku bisa menggapai masa depan yang hebat jika saat ini aku bersantai menggapai impian tinggiku." Bangun dan kejarlah mimpimu! Kebesaran tak bisa diraih hanya dengan bersantai. Indahnya masa depan akan susah diraih tanpa kerja keras dan pengorbanan di masa muda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Akhmad Riyadi